Gaji 10 Juta Bisa Beli Rumah 1 MILYAR! Emangnya Bisa?

Beli Rumah Gaji 10 Juta Gaji 10 juta bisa beli rumah Lifestyle PropertiLeave a Comment on Gaji 10 Juta Bisa Beli Rumah 1 MILYAR! Emangnya Bisa?

Gaji 10 Juta Bisa Beli Rumah 1 MILYAR! Emangnya Bisa?

Punya gaji 10 juta bisa beli rumah harga Rp 1 M? Bisa! Yang penting tahu perhitungannya dulu!

Untuk tahu perhitungan selengkapnya, yuk, baca artikel video Finansialku satu ini!

 

Adanya vaksin bukan berarti kita bebas keluar dari rumah ketika tidak ada kepentingan mendesak dan tidak menerapkan protokol kesehatan.

Corona masih ada di sekitar kita. Pastikan untuk tetap diam di rumah kalau tidak ada kepentingan mendesak dan jangan bosan untuk memperluas wawasan bersama Finansialku lewat video-video gratis yang bisa diakses di akun youtube resmi Finansialku.

 

 

Jangan lupa juga untuk tekan tombol subscribe di bawah ini dan nyalakan lonceng agar Sobat Finansialku tidak ketinggalan video-video terbaru dari Finansialku, ya!

 

 

 

Cara Biar Gaji 10 Juta Bisa Beli Rumah!

Bicara soal rumah pribadi, semua orang pasti punya impian yang sama. Punya rumah nyaman dan lokasinya strategis. Tapi nyatanya, tidak semua orang punya kesempatan yang sama untuk bisa tahu cara mewujudkan impiannya ini.

Oleh karena itu kali ini, Melvin Mumpuni, salah satu perencana keuangan sekaligus CEO dan founder dari Finansialku ingin mengajak Sobat Finansialku semua untuk membuat simulasi perhitungan agar gaji 10 Juta bisa beli rumah.

Kalau gitu, berapa, ya, idealnya harga rumah yang harus dibeli dengan penghasilan Rp 10 juta?

Tunggu, sebelum itu, sepertinya Sobat Finansialku harus tahu beberapa fakta di bawah ini:

  • Penghasilan akan langsung berefek pada besarnya cicilan. Pastikan kalau besar cicilan maksimal adalah 35 persen dari penghasilan.
  • Semakin besar dana DP yang dimiliki sekarang, maka semakin besar pula pilihan tipe rumah yang bisa dibeli.
  • Semakin kecil bunga KPR, maka semakin besar pula harga rumah yang bisa dibeli.
  • Semakin panjang periode KPR yang diambil, maka semakin besar juga harga rumah yang bisa dibeli.

 

Nah, kalau Sobat Finansialku sudah mengetahui beberapa fakta tentang harga rumah dan gaji atau penghasilan yang didapatkan, kini saatnya Sobat Finansialku untuk menonton video di atas untuk mengetahui simulasi lebih detail.

Selain itu, di video di atas, Melvin Mumpuni juga memberikan informasi penting soal biaya-biaya tambahan selama proses beli rumah, lho!

Oleh karena itu, usahakan untuk menonton sampai akhir agar tidak ada informasi yang terlewat, ya!

Bagaimana pendapat Sobat Finansialku setelah menonton video di atas? Apakah semakin mengerti berapa harga rumah yang bisa dibeli? Yuk, sampaikan di kolom komentar!

Jangan lupa juga untuk membagikan informasi ini kepada pasangan, teman-teman atau keluarga lewat agar mereka juga tahu cara menghitung harga rumah yang ideal dengan penghasilan mereka, ya!

dilema besar

Leave a Reply

Back To Top