Category: Tapera

#FinansialkuNews Berita Cicilan KPR Kredit Kepemilikan Rumah Pinjaman PNS Rumah Tapera

KPR Tapera Bantu PNS Buat Punya Rumah Sendiri, Ini Syaratnya!

Kabar baik bagi para PNS yang ingin memiliki rumah bisa melalui KPR Tapera, ini syaratnya! Simak lebih lanjut dalam artikel Finansialku berikut.   KPR Tapera PNS Pegawai Negeri Sipil (PNS) yang menjadi peserta Badan Pengelola Tabungan Perumahan Rakyat (BP Tapera) bisa segera memiliki hunian dengan fasilitas Kredit Pemilikan Rumah (KPR) Tapera. Hal tersebut diwujudkan melalui […]

Bunga KPR Bunga KPR Tapera Kredit Kepemilikan Rumah Perumahan Peserta TAPERA Pinjaman Rumah Tabungan Tabungan Perumahan Rakyat Tapera

Ketahui Besaran Bunga KPR untuk Peserta TAPERA, Jangan Salah!

Mengetahui besaran bunga KPR penting bagi peserta TAPERA, termasuk para milenial. Simak ulasannya melalui pembahasannya berikut ini!   Rubrik Finansialku   Program TAPERA Bagi Milenial! Pada Juni 2019, Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) telah menginformasikan, setidaknya sebanyak 81 juta milenial bisa menjadi potensi pasar perbankan dalam penyaluran Kredit Pemilikan Rumah (KPR). Hal ini […]

Besaran Potongan Tapera Lifestyle Peraturan Pemerintah Tentang Bp Tapera 2020 Peraturan Pemerintah Tentang Tapera Properti Surat Pernyataan Tapera Tabungan Perumahan Tapera

Cara Mengajukan Renovasi Rumah Tapera, Anti Gagal!

Bagaimana cara mengajukan renovasi rumah Tapera? Biar gak gagal, ternyata ada tipsnya lho! Ikuti arahan dari Finansialku berikut ini ya.  Bacanya jangan setengah-setengah ya…   Rubrik Finansialku   Bangun Rumah Bersama Tapera Tabungan perumahan atau banyak yang menyebutnya sebagai istilah Tapera adalah salah satu cara nyata untuk mewujudkan sebuah keluarga memiliki rumah tinggal sendiri. Seperti […]

#FinansialkuNews Beli Rumah Dana Beli Aset Gaji Iuran Tapera Program Tapera Rumah Tapera Tujuan Keuangan

Duh, Gaji Karyawan Bakal Dipotong Untuk Tapera, Apa Itu?

Pemerintah mencanangkan program anyar Tapera untuk bantu pembiayaan rumah pertama. Ketahui selengkapnya di sini.   Rubrik Finansialku   Iuran Tapera Ada yang pernah dengar istilah Tapera? Tapera ini merupakan akronim dari Tabungan Perumahan Rakyat. Melansir dari PP Nomor 25 Tahun 2020 penyimpanan yang dilakukan oleh peserta Tapera secara periodik dalam jangka waktu tertentu hanya dapat […]

Back To Top