Category: Reksa Dana

#LearnandInvest Dana Darurat Investasi Reksa Dana reksa dana untuk dana darurat Tujuan Keuangan

Investasi Reksa Dana untuk Dana Darurat? Berikut Simulasinya!

Dapatkah reksa dana digunakan sebagai dana darurat? Ingin mengetahui simulasi dana darurat dengan reksa dana? Yuk simak artikel berikut ini. Kita tidak akan bisa memprediksi apa yang akan terjadi di hari esok. Saat ini mungkin kamu masih tinggal di rumah yang nyaman dan tidak mengalami masalah keuangan berarti. Namun semua dapat berubah secara tidak terduga. […]

DCA DCA vs Lump Sum Dollar Cost Averaging Investasi Lump Sum Reksa Dana Saham

DCA vs Lump Sum, Mana yang Lebih Menguntungkan

Sebelum memulai investasi, penting untuk mengetahui mana yang lebih menguntungkan antara DCA vs Lump Sum. Manakah yang akan Anda pilih? Penting untuk Anda memilih strategi sebelum memulai berinvestasi di pasar modal. Di artikel kali ini, Finansialku akan menjelaskan dua strategi investasi yang cukup sering disebutkan, baik saham maupun reksadana, yaitu Dollar Cost Averaging (DCA) dan […]

Data Market Emas Forex Harga Emas IHSG Kurs Reksa Dana reksadana Saham

Weekly Update 4-8 Januari 2021 IHSG, Emas, Reksa Dana, Saham, Kurs

Reksadana Top 10 Berikut ini top 10 reksa dana dengan gain tertinggi selama 1 bulan terakhir. Data di-update pada hari Jumat, 8 Januari. Reksa Dana NAB (Rupiah) Return 1 Bulan Bahana Liquid Cash 1.514,22 64,55% Riau Liquid Fund 1.114,32 11,16% TRAM Pundi Kas 1.250,53 9,63% Bahana Liquid Priority 1.263,32 1,70% Prospera Dana Lancar 1.320,79 0,71% […]

#LearnandInvest Dana Liburan Liburan liburan setelah pandemi Reksa Dana Reksa Dana Pasar Uang Tujuan Keuangan

Rencanakan Liburan Setelah Pandemi Dengan Reksa Dana Pasar Uang

Vaksin beredar, pandemi bakal selesai! Sudah bosan di rumah? Yuk rencanakan liburan setelah pandemi dengan reksa dana pasar uang! Begini caranya!   Rubrik Finansialku   Liburan Setelah Pandemi Siapa sih di sini yang udah penat banget dengan berdiam di rumah selama pandemi ini? Wah, tenang, kamu ga sendirian loh. Banyak juga orang di luar sana […]

Back To Top