Category: Perencana Keuangan

dana pendidikan Perencana Keuangan

Parenting Cuma Buat Orang Kaya! Orang Miskin Nasibnya?

Ilmu parenting semakin berkembang seiring kemajuan zaman, tapi apakah semua orang tua peduli akan pentingnya hal ini?   Lalu, apakah benar jika parenting hanya untuk orang kaya saja? Mari kita bahas selengkapnya di artikel Finansialku berikut ini!   Summary: Parenting atau kegiatan membesarkan anak dengan gaya yang beragam, umumnya setiap orang tua punya versinya masing-masing. […]

dana pendidikan Perencana Keuangan

Biaya Kuliah Ternyata Nggak Murah, Gimana Masa Depan?

Rata-rata biaya kuliah di Indonesia mengalami kenaikan signifikan hampir setiap tahun. Alhasil, dana yang diperlukan ternyata nggak murah, ya. Ada solusinya nggak? Mari cari tahu bersama-sama di artikel Finansialku satu ini!   Summary: Kenaikan biaya kuliah di Indonesia membuat banyak orang tua semakin ketar ketir dalam mempersiapkan dana pendidikan yang angkanya cukup fantastis. Meskipun biaya […]

Perencana Keuangan perencanaan keuangan Rumah

Bingung!! Apa Bisa Gaji UMR Beli Rumah, Gimana Caranya?

Harga rumah makin nggak ramah untuk karyawan bergaji UMR, karena tiap tahun naik! Kira-kira ada kesempatan untuk gaji UMR beli rumah, nggak, ya? Ini jawaban perencana keuangan atas kegalauanmu mengenai hal ini!   Summary: Harga properti termasuk rumah selalu mengalami kenaikan setiap tahunnya bahkan dengan angka yang cukup fantastis. Kenaikan harga rumah dipengaruhi oleh sejumlah […]

Dana Darurat Perencana Keuangan

Salah Kaprah Orang Tua Tentang ‘Dana Darurat’, Kamu Gini Juga?

Home » Perencana Keuangan » Salah Kaprah Orang Tua Tentang ‘Dana Darurat’, Kamu Gini Juga? Orang tua seringnya salah mengartikan dana darurat yang bikin keuangan keluarga terancam sekarat! Kamu nggak melakukan ini, ‘kan? Sebelum terlambat, lebih baik baca artikel Finansialku satu ini sekarang!   Summary: Dana darurat harus tersimpan di instrumen investasi untuk menghindari adanya […]

Mengatur Keuangan Perencana Keuangan

Beranjak Dewasa, Ekspektasi Tak Sesuai Realita! Harus Gimana?

Home » Perencana Keuangan » Beranjak Dewasa, Ekspektasi Tak Sesuai Realita! Harus Gimana? Ekspektasi tak sesuai realita mungkin semakin relate ketika kita beranjak dewasa. Hal ini berlaku untuk setiap aspek kehidupan, salah satunya keuangan. Bagaimana cara menyiasati perasaan sedih atau kecewa yang muncul akibat kondisi ini? Mari kita berdiskusi lewat artikel berikut!   Summary: Setiap […]

Perencana Keuangan

Pengin Konsultasi, Kira-Kira Berapa Tarif Perencana Keuangan?

Home » Perencana Keuangan » Pengin Konsultasi, Kira-Kira Berapa Tarif Perencana Keuangan? Ingin konsultasi keuangan? Kira-kira segini tarif perencana keuangan yang harus kamu siapkan dari sekarang! Cari tahu selengkapnya di artikel Finansialku satu ini!   Summary: Profesi perencana keuangan muncul untuk membantu kita keluar dari permasalahan keuangan. Tarif perencana keuangan sendiri bervariasi, sesuai dengan standar […]

Back To Top