Category: Kepemimpinan

#FinansialkuNews Berita Gojek GoTo jacky lo Karir Kepemimpinan Tokopedia

GoTo Resmi Tunjuk Jacky Lo Jadi CFO, ini Rekam Jejaknya

Pengangkatan Jacky Lo dilakukan sebagai upaya jangka panjang GoTo untuk meraih kesuksesan di tingkat International. Baca selengkapnya dalam berita Finansialku berikut.   Rekam Jejak dan Jobdesk CFO Anyar GoTo, Jacky Lo Dua perusahaan hasil merger dari Tokopedia dan Gojek, GoTo resmi menunjuk Jacky Lo sebagai Chief Financial Officer (CFO) per hari ini, Senin (07/06). Pengangkatan […]

#FinansialkuNews Berita BLMI BUMN leadership and management institute Erick Thohir Karir Kepemimpinan

Bentuk BLMI, Erick Thohir Ingin Pemimpin BUMN Berkelas Dunia

BLMI merupakan sebuah pusat riset, inovasi, kolaborasi, serta pengembangan manajemen dan kepemimpinan di seluruh klaster BUMN. Ketahui informasi selengkapnya dalam berita Finansialku berikut.   BLMI Akan Dorong Pemimpin dan Perusahaan-perusahaan BUMN Berkelas Dunia Menteri BUMN Erick Thohir membentuk BUMN Leadership and Management Institute (BLMI). Badan ini bertujuan membangun pemimpin BUMN berkelas dunia. Erick bilang program […]

dualisme kepemimpinan nasional Karir Kepemimpinan politik Sejarah Soeharto Soekarno

Sejarah dan Maksudnya Dualisme Kepemimpinan Nasional?

Sejarah mengukir era Dualisme Kepemimpinan Nasional. Lantas, apa itu dualisme kepemimpinan nasional dan bagaimana hal itu bisa terjadi? Simak pembahasan lengkapnya dalam artikel Finansialku kali ini.   Dualisme Kepemimpinan Gara-Gara PKI! Apa Betul? Jika melihat dari kata dualisme, mungkin sobat Finansialku sudah bisa menebak maksud dan arti dari kata itu bukan? Dua pemimpin atau bisa […]

Karir Kepemimpinan kepemimpinan milenial Latihan Dasar Kepemimpinan LDK Leader Leadership Milenial Pemimpin Pemimpin Milenial

Bentuk Jiwa Pemimpin Dengan Latihan Dasar Kepemimpinan (LDK)

Latihan Dasar Kepemimpinan atau LDK melatih fisik dan mental generasi milenial agar memiliki jiwa kepemimpinan yang tangguh. Hal apa saja yang ditanamkan dalam kegiatan LDK?   Pemimpin Milenial Jika dikatakan era milenial merupakan era anak-anak zaman now yang akrab dengan tiktok, youtube dan media sosial, mungkin iya, tapi tidak sepenuhnya benar. Sekalipun tidak ada studi […]

Entrepreneurial Leadership Karir Kepemimpinan Kepemimpinan Kewirausahaan Leadership Mindset Pemimpin

Kenali Lebih Dalam Tentang Entrepreneurial Leadership

Apa yang dimaksud dengan entrepreneurial leadership itu? Apa peran entrepreneurial leadership dalam bisnis? Kupas tuntas informasi lengkapnya di artikel Finansialku kali ini.   Pengertian Kepemimpinan Kewirausahaan Pemimpin yang memotivasi timnya untuk terus bergerak menuju tujuan bersama, terkadang menempatkan diri sebagai rekan, merupakan ciri entrepreneurial leadership. Jika pemimpin pada umumnya menganalisis baru bertindak, maka pemimpin wirausaha […]

Karir Kepemimpinan Kepemimpinan Autentik

Kenali dan Pahami Gaya Kepemimpinan Autentik di Lingkungan Sekitar

Yuk Kenali dan pahami gaya kepemimpinan autentik berikut ini. Mungkin itu adalah Anda. Bagaimana kah gaya kepemimpinan autentik itu? Selamat membaca.   Rubrik Finansialku   Mengenal Kepemimpinan Autentik Gaya kepemimpinan autentik menjadi salah satu gaya kepemimpinan yang unik dan sangat menarik untuk dibahas. Pemimpin autentik bertahan dengan keasliannya dan tidak memiliki pemikiran untuk mencoba sesuatu […]

Back To Top